Resep Cara Membuat Yangko Jogja Istimewa

Resep Cara Membuat Yangko Jogja Istimewa - Hallo sahabat Resep Masakan Indonesia, Pada sharing Resep masakan kali ini yang berjudul Resep Cara Membuat Yangko Jogja Istimewa, saya telah menyediakan resep masakan lengkap dengan cara memasak dan tips memasak. mudah-mudahan isi postingan resep masakan yang saya tulis ini dapat anda pahami. okelah, ini dia resep masakan.

Resep Cara Membuat Yangko Jogja Istimewa
Resep Cara Membuat Yangko Jogja Istimewa

lihat juga


Resep Cara Membuat Yangko Jogja Istimewa

Yangko merupakan jajanan khas kota Yogyakarta berbentuk kotak dengan baluran tepung biasanya tepung maizena atau tepung terigu. Kue Yangko terbuat dari ketan putih sehingga memiliki teksture yang lembut dan kenyal. Aslinya kue yangko ini di isi dengan kacang tanah tapi kebanyakan sekarang yangko yang dijual di toko oleh oleh tanpa isi tapi rasanya tetap enak kok. Terkadang ada orang yang salah mengatakan kue wingko dan kue yangko, mungkin karena namanya yang mirip padahal kedua kue ini sangat berbeda.

Kue  yangko ini jika di samakan dengan kue jepang mungkin sama dengan moci. Namun ada yang berbeda, yangko tidak lembek seperti moci serta tidak sekenyal moci bentuknya kotak. Yangko juga memiliki wangi harum yang khas menggoda selera. Asal usul kue yangko ada yang bilang kue ini dari kata kiyangko yang kemudian dikenalkan oleh mbah ireng sejak tahun 1921 dan baru pada tahun 1939 yangko dikenal luas di masyarakat.

Yangko selalu mengikuti zaman sehingga yangko tetap disukai oleh masyarakat. Dalam perkembangannya cara membuat yangko tanpa isi dan digantikan dengan yangko aneka rasa dengan menambah esense rasa buah saat membuat adonan.  Bentuknya tidak banyak berubah sejak dahulu kala yaitu kotak kecil dan tetap keyal, lembut dan manis.

Kue tradisional ini mudah ditemukan di hampir semua tempat wisata dan toko jajanan di yogyakarta bahkan juga toko oleh oleh diluar yogyakarta seperti magelang. Harga yang ditawarkan bervariasi tergantung merk dan tempat yangko dijual. Biasanya antara 8000 sampai 10000 perkotak ( saat tulisan ini dibuat ) dari toko produksi. Namun jika anda membeli kue yangko ini di pusat oleh oleh harganya akan lebih mahal antara 13.000 – 15.000 apalagi jika di tempat tempat wisata atau tempat tempat umum.

Untuk membuat yangko tradisional sebenarnya tidaklah sulit. Namun memang memerlukan kesabaran dan ketelitian. Untuk membuat yangko yang berkualitas baik biasannya para produsen yangko membuat sendiri tepung beras ketannya. Namun jika anda ingin mencoba coba resep yangko sendiri boleh saja anda membeli tepung beras ketan untuk membuat yangko.  Berikut resep membuat yangko jogja :

membuat Yangko khas Jogjakarta

Resep Bahan Membuat Yangko
Tepung ketan 500g
margarin 2 sdm
santan 300 ml (1/2 butir kelapa)
garam secukupnya
tepung maizena 100g ( untuk taburan dapat juga menggunakan tepung terigu )
Resep Isi Yangko
Kacang Tanah 140 g 
gula pasir 140 g

Cara membuat yangko jogja
  • isi yangko : kacang tanah ditumbuk kemudian disangrai sampai halus kemudian masuka gula pasir sambil di aduk rata.  Sisihkan
  • Aduk tepung ketan dengan air sampai rata kemudian saring adonan bisa menggunakan kain bersih.
  • Masukan margarin yang telah dilelehkan aduk rata sambil memasukan air santan, garam dan pewarna. aduk rata kembali.
  • Siapkan loyang, alasi dengan plastik setelah itu tuangkan adonan yangko ke dalam loyang. Kukus adonan selama kurang lebih 45 menit sampai matang. Angkat dan dinginkan.
  • Keluarkan yangko yang telah masak dari loyang dan bagi menjadi dua bagian.
  • Berikan adonan isi di salah satu yangko dan ratakan, Tutup dengan yangko lainnya.
  • Potong kotak yangko setelah itu guling gulingkan dengan tepung maizena. Bungkus Yangko dengan kertas minyak.
Yangko memang mudah dibuat seperti saat memakannya. Kue yangko ini mudah ditemui di pusat oleh leh di jogja. Jika anda pergi ke jogja jangan lupa membeli yangko sebagai buah tangan atau boleh juga jika anda ingin membuat yangko sendiri, Silakan anda mencoba resep membuat yangko jogja dirumah. Semoga bermanfaat.


Demikianlah Artikel Resep Cara Membuat Yangko Jogja Istimewa

Sekian resep masakan indonesia Resep Cara Membuat Yangko Jogja Istimewa, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan resep masakan kali ini.

Anda sedang membaca artikel Resep Cara Membuat Yangko Jogja Istimewa dan artikel ini url permalinknya adalah https://kumpulanresepindo.blogspot.com/2012/09/resep-cara-membuat-yangko-jogja-istimewa.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

0 Response to "Resep Cara Membuat Yangko Jogja Istimewa"

Post a Comment

Masakan Nusantara Cemilan Resep Kue Kue tradisional Resep Sayur Resep Ikan Kue Masakan Jawa Resep Ayam Kue Kering Kue Lebaran Gorengan Lauk Pauk Aneka Kue Gurih Manis Pedas Masakan Daerah Resep Masakan Resep Daging Makanan bayi Rujak Cara Membuat Resep Daging Sapi Tips resep dodol Sambal Makanan Ringan Seafood Kreasi Chef Ikan Jajanan Resep Minuman Masakan Padang Ayam Resep Tahu Menu Buka Puasa Resep sate Resep tempe Minuman Soto Resep Sambal Kuliner Mancanegara Bahan olahan daging ayam Headline Resep Udang Tips Cara Memasak Tips Dapur Puding Asam Bahan olahan daging sapi Bakar Dingin Jakarta Menu Asia Mie Panggang Resep Nasi Bahan olahan sayuran Eropa Hangat Resep Cumi Ayam Goreng Bahan olahan laut Jawa Tengah Kue Lapis Rebus Resep Kambing Resep Pepes Bahan olahan nasi Bakso Bolu Daging Jawa Timur Kiriman Resep Kue Cubit Bahan olahan buah Bahan olahan daging kambing Bakery Jawa Barat Padang Rempeyek Resep Ayam Panggang Resep Kepiting Resep Kerang Resep Nasi Goreng Resep Sederhana Resep jamur Resep kue basah Sayur Alat Dapur Aneka Es & Puding Aneka Kerupuk Bahan olahan roti Bahan olahan tempe Bangka Bumbu Informasi Jogja Kue Apem Kue Lumpur Kukus Manado Menu Eropa Penyetan Promotions Resep Resep Bebek SOP Soto ayam Tips Memasak Bandeng Presto Bebek Goreng Lamongan Bubur Bubur bayi Cara Memasak Cina Daftar isi Disclaimer Es Hubungi Kami Ikan Bakar Jimbaran Italia Jepang Jerman Kari Melayu Kebijakan Privasi Kepiting Lada Hitam Kepiting Saus Padang Kepiting Soka Kesehatan Kue Ape Kue Pancong Kue Pukis Kue Sus Masakan Masakan Berkuah Menu Sarapan Anak NTB Palembang Pepes Pepes Ayam Pindang Daging Palembang Renyah Resep Es Dan Minuman Resep Kue Kering Resep bakso Resep makaroni Resep menu sahur Solo Sulawesi Selatan Timur Tengah