CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) KUE LUPIS ENAK, LEZAT
CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) KUE LUPIS ENAK, LEZAT
CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) KUE LUPIS ENAK, LEZAT
RESEP PRAKTIS (MUDAH) KUE LUPIS LEGIT, NIKMAT
Bismillah...
Bahan-bahan dasar membuat (membikin) kue lupis spesial :
- ½ kg beras ketan
- 100 gr gula merah
- ¼ butir kelapa, parut
- ½ sdt garam
Cara membuat / mengolah kue lupis spesial ;
1. terlebih dahulu ketan dan air dimasak sampai setengah matang. ketan dibungkus menggunakan daun pisang. Bentuk menurut selera segitiga atau bulat panjang seperti lontong.
2. kukus hingga benar-benar matang. angkat.
3. gula merah direbus sampai kental.
4. kelapa parut dan garam dicampur.
5. Jajanan pasar makanan tradisional lupis ketan siap disajikan bersama kelapa parut & kuah gula merah.
Demikianlah tips resep makanan tradisional jajanan pasar dari kami tentang bagaimana cara membuat (membikin) dan mengolah (memasak) jajan pasar sederhana yaitu kue lupis ketan spesial (istimewa) yang enak, sedap, legit, nikmat dan lezat. Mudah mudahan tulisan singkat ini bisa menambah perbendaharaan wawasan kuliner (resep makanan) bagi anda. Semoga artikel ini bermanfaat, selamat mencoba. Jangan lewatkan untuk membaca artikel kami lainnya “Cara Membuat (Memasak) Nasi jagung Enak, Lezat”.
Demikianlah Artikel CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) KUE LUPIS ENAK, LEZAT
Sekian resep masakan indonesia CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) KUE LUPIS ENAK, LEZAT, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan resep masakan kali ini.
0 Response to "CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) KUE LUPIS ENAK, LEZAT"
Post a Comment