RESEP PRAKTIS (MUDAH) BINGKA JAGUNG ENAK, LEZAT
RESEP PRAKTIS (MUDAH) BINGKA JAGUNG ENAK, LEZAT
RESEP PRAKTIS (MUDAH) BINGKA JAGUNG ENAK, LEZAT
CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) BINGKA JAGUNG LEGIT, NIKMAT
Bismillah...

Bahan-bahan dasar membuat (membikin) bingka jagung spesial :
- 3 buah jagung manis, disisir
- 1 ½ sachet susu kental manis
- 5 sdm tepung terigu
- 3 sdm tepung maizena
- 5 sdm gula pasir
- 4 sdm margarin, lelehkan
- 1 ½ bungkus santan kara kecil
- ½ sdt garam
- ½ sdt vanili
- 22 sdm air
Cara membuat / mengolah bingka jagung spesial :
1. terlebih dahulu kukusan dipanaskan. Sisihkan.
2. campurkan semua bahan kecuali jagung, lalu diblender hingga lembut. Kemudian jagung manis dimasukkan, diblender kembali tetapi sebentar saja jangan sampai halus.
3. tuangkan ke dalam Loyang atau cetakan sesuai selera yang sudah diolesi sedikit minyak.
4. kukus sampai matang selama kurang lebih 40 menit. Angkat. dinginkan.
5. kue bingka jagung siap disajikan.
Demikianlah tips resep makanan indonesia dari kami tentang bagaimana cara membuat (membikin) dan memasak (mengolah) makanan sederhana yaitu kue bingka jagung spesial (istimewa) yang enak, sedap, legit, nikmat dan lezat. Mudah mudahan tulisan singkat ini bisa menambah perbendaharaan wawasan kuliner (resep makanan) bagi anda. Semoga artikel ini bermanfaat, selamat mencoba. Jangan lewatkan untuk membaca artikel kami lainnya “Resep Praktis (Mudah) Bingka Tape Khas Banjarmasin Enak, Lezat”.
Demikianlah Artikel RESEP PRAKTIS (MUDAH) BINGKA JAGUNG ENAK, LEZAT
Sekian resep masakan indonesia RESEP PRAKTIS (MUDAH) BINGKA JAGUNG ENAK, LEZAT, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan resep masakan kali ini.
0 Response to "RESEP PRAKTIS (MUDAH) BINGKA JAGUNG ENAK, LEZAT"
Post a Comment