RESEP PRAKTIS (MUDAH) MAKANAN KHAS SEMARANG KUE LUMPIA GORENG ISI REBUNG
RESEP PRAKTIS (MUDAH) MAKANAN KHAS SEMARANG KUE LUMPIA GORENG ISI REBUNG
RESEP PRAKTIS (MUDAH) MAKANAN KHAS SEMARANG KUE LUMPIA GORENG ISI REBUNG
CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) MAKANAN KUE LUMPIA GORENG ISI REBUNG KHAS SEMARANG ENAK
Bismillah...
Bahan bahan dasar membuat makanan kue lumpia goreng isi rebung khas semarang :
- Kulit lumpia 12 lembar
- Tepung terigu 3 sendok makan, larutkan dengan air 1 sendok makan
- Minyak goreng secukupnya
Bahan bahan isi lumpia :
- Rebung 230 gram, iris korek api
- Ebi sangria 3 sendok teh, dihaluskan
- Udang kupas 110 gram, cincang kasar
- Telur 3 butir, kocok lepas
- Saus tiram 1 sendok makan
- Kecap manis 1 ½ sendok makan
- Bawang putih 4 siung, cincang halus
- Merica bubuk ½ sendok teh
- Gula pasir ½ sendok teh
- Garam 2 sendok teh
- Minyak goreng 3 sendok makan untuk menumis
Bahan bahan sausnya :
• Bawang putih 2 siung, haluskan
• Gula pasir ½ sendok teh
• Gula merah 1 sendok makan, sisir halus
• Tepung sagu 1 ½ sendok makan larutkan dengan air 2 ½ sendok teh (pengental)
• Air 320 ml
Pelengkap lumpia :
- Cabai rawit 12 buah
- Acar mentimun 5 sendok makan
Cara membuat / mengolah lumpia goreng isi rebung khas semarang yaitu ;
1. Terlebih dahulu membuat isi lumpia.
Tumis ebi dan bawang putih hingga wangi. Lalu tambahkan udang. Aduk hingga rata dan berubah warna. Sisihkan dipinggir wajan/penggorengan. Masukkan telur sambil diaduk, kemudian tambahkan rebung. Aduk sampai rata dan layu. Tambahkan kecap manis, saus tiram, merica bubuk, gula pasir serta garam. Dimasak sampai meresap.
2. Ambil satu lembar kulit lumpia, beri isi lumpia tadi lalu lipat dan gulung. Rekatkan menggunakan larutan tepung terigu. Kerjakan sampai habis.
3. Panaskan minyak, goreng lumpia hingga matang dan berwarna kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan.
4. Membuat sausnya yaitu air direbus bersama bawang putih hingga mendidih. Kemudian tambahkan gula pasir dan gula merah. Aduk hingga larut. Tuangkan larutan tepung sagu untuk mengentalkan.
5. Siapkan lumpia dalam piring saji bersama saus, acar mentimun serta cabe rawit.
6. Lumpia goreng isi rebung semarang siap dihidangkan.
Demikianlah tips resep kue dari kami tentang bagaimana cara membuat (memasak) atau membikin makanan kue lumpia goreng isi rebung khas semarang yang enak, gurih, nikmat dan lezat. Mudah – mudahan artikel singkat ini bisa menambah wawasan anda dibidang kuliner. Semoga bermanfaat, selamat mencoba. Jangan lupa baca juga artikel kami lainnya “Resep Praktis (Mudah) Makanan Khas Medan Kue Bika Ambon Enak (Lezat)”. Atau bisa juga anda baca resep kue kami lainnya “Cara Membuat Kue Klepon Tepung Beras Ketan Isi Gula Merah Enak, Lezat”.
Demikianlah Artikel RESEP PRAKTIS (MUDAH) MAKANAN KHAS SEMARANG KUE LUMPIA GORENG ISI REBUNG
Sekian resep masakan indonesia RESEP PRAKTIS (MUDAH) MAKANAN KHAS SEMARANG KUE LUMPIA GORENG ISI REBUNG, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan resep masakan kali ini.
0 Response to "RESEP PRAKTIS (MUDAH) MAKANAN KHAS SEMARANG KUE LUMPIA GORENG ISI REBUNG"
Post a Comment