Manfaat buah tomat bagi kesehatan tubuh dan kulit wajah

Manfaat buah tomat bagi kesehatan tubuh dan kulit wajah - Hallo sahabat Resep Masakan Indonesia, Pada sharing Resep masakan kali ini yang berjudul Manfaat buah tomat bagi kesehatan tubuh dan kulit wajah, saya telah menyediakan resep masakan lengkap dengan cara memasak dan tips memasak. mudah-mudahan isi postingan resep masakan yang saya tulis ini dapat anda pahami. okelah, ini dia resep masakan.

Manfaat buah tomat bagi kesehatan tubuh dan kulit wajah
Manfaat buah tomat bagi kesehatan tubuh dan kulit wajah

lihat juga


Manfaat buah tomat bagi kesehatan tubuh dan kulit wajah

Tomat, tentu Anda sudah begitu sangat familiar dengan buah yang berwarna hijau dan merah satu ini bukan?. Hampir setiap hari tomat digunakan sebagai salah satu campuran bahan masakan. Namun tahukah Anda jika tomat memiliki manfaat bagi kesehatan tubuh dan kulit wajah selain digunakan sebagai pelengkap bumbu masakan?. Inilah buah tomat yang masuk ke dalam golongan buah dari famili solanaceae yang mungkin kerap Anda gunakan untuk bahan perawatan kulit.

Tomat merupakan tumbuhan asli yang berasal dari negera Amerika yang mana di negara asalnya tanaman ini dapat tumbuh hingga mencapai ketinggian 1 sampai dengan 3 meter. Saat ini, tomat merupakan salah satu buah yang telah begitu akrab dengan keseharian kita karena tomat bukan hanya dikonsumsi secara langsung akan tetapi juga kerap menjadi pelengkap bumbu dalam masakan.

Namun tahukah Anda jika selain digunakan sebagai pelengkap masakan, tomat juga memiliki manfaat yang banyak bagi kesehatan terutama untuk kulit?. 

Ada salah satu zat didalam tomat yang bernama likopen. Zat inilah yang yang memiliki khasiat melindungi kulit dari efek buruk sinar uv matahari bagi kulit sehat. Selain sebagai proteksi sinar matahari, likopen ini juga dapat digunakan sebagai bahan untuk membuat kulit halus. Selain dua buah manfaat diatas, tomat juga memiliki kandungan lain yang baik untuk kesehatan. Lalu apa sajakah manfaat serta kebaikan tomat untuk tubuh lainnya?, berikut adalah uraiannya:

Mencegah penyakit kanker
Salah satu dari sekian banyaknya khasiat zat likopen yang terkandung didalam buah tomat adalah dapat mencegah timbulnya sel penyebab penyakit kanker yang berbahaya bagi tubuh.

Menurunkan kadar gula darah
Tomat juga dapat berfungsi sebagai pengendali kadar gula dalam darah sehingga mampu mengoptimalkan produksi insulin didalam tubuh dan mencegah diabetes. Menurut beberapa penelitian, salah satu dari banyaknya buah yang terbukti klinis dapat menurunkan penyakit diabetes adalah tomat. 

Baik bagi kesehatan jantung
Tomat mengandung vitamin B dan Kalium yang berfungsi untuk menurunkan kolesterol dalam tubuh serta mengurangi tekanan darah tinggi. Sehingga mengkonsumsi makanan ini dapat menimbulkan efek yang baik untuk menjaga kesehatan jantung. 

Melawan radikal bebas
Kandungan zat likopen yang besar didalam buah tomat dapat langsung dirubah menjadi antioksidan oleh tubuh. Ini bermanfaat untuk melawan radikal bebas. Radikal bebas merupakan suatu zat yang buruk bagi tubuh manusia yang jika tidak segera diatasi maka menyebabkan beberapa penyakit dalam tubuh. Salah satunya adalah penyakit kanker.

Mencerahkan dan membuat kulit halus
Kandungan buah tomat yang kaya akan vitamin C, vitamin K dan Zat Besi mampu memenuhi vitamin yang diperlukan oleh tubuh. Oleh karenanya tomat bisa menjadi salah satu alternatif cara merawat kulit wajah agar tetap sehat. Selain dikonsumsi secara langsung, tomat juga dapat digunakan sebagai masker, caranya adalah dengan mengiris tomat tipis-tipis, kemudian tempelkan ke wajah lalu diamkan selama 15 menit. Terapi sederhana ini akan langsung membuat kulit wajah menjadi halus dan cerah jika dilakukan secara teratur.


    Demikianlah Artikel Manfaat buah tomat bagi kesehatan tubuh dan kulit wajah

    Sekian resep masakan indonesia Manfaat buah tomat bagi kesehatan tubuh dan kulit wajah, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan resep masakan kali ini.

    Anda sedang membaca artikel Manfaat buah tomat bagi kesehatan tubuh dan kulit wajah dan artikel ini url permalinknya adalah https://kumpulanresepindo.blogspot.com/2013/12/manfaat-buah-tomat-bagi-kesehatan-tubuh.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

    Related Posts :

    0 Response to "Manfaat buah tomat bagi kesehatan tubuh dan kulit wajah"

    Post a Comment

    Masakan Nusantara Cemilan Resep Kue Kue tradisional Resep Sayur Resep Ikan Kue Masakan Jawa Resep Ayam Kue Kering Kue Lebaran Gorengan Lauk Pauk Aneka Kue Gurih Manis Pedas Masakan Daerah Resep Masakan Resep Daging Makanan bayi Rujak Cara Membuat Resep Daging Sapi Tips resep dodol Sambal Makanan Ringan Seafood Kreasi Chef Ikan Jajanan Resep Minuman Masakan Padang Ayam Resep Tahu Menu Buka Puasa Resep sate Resep tempe Minuman Soto Resep Sambal Kuliner Mancanegara Bahan olahan daging ayam Headline Resep Udang Tips Cara Memasak Tips Dapur Puding Asam Bahan olahan daging sapi Bakar Dingin Jakarta Menu Asia Mie Panggang Resep Nasi Bahan olahan sayuran Eropa Hangat Resep Cumi Ayam Goreng Bahan olahan laut Jawa Tengah Kue Lapis Rebus Resep Kambing Resep Pepes Bahan olahan nasi Bakso Bolu Daging Jawa Timur Kiriman Resep Kue Cubit Bahan olahan buah Bahan olahan daging kambing Bakery Jawa Barat Padang Rempeyek Resep Ayam Panggang Resep Kepiting Resep Kerang Resep Nasi Goreng Resep Sederhana Resep jamur Resep kue basah Sayur Alat Dapur Aneka Es & Puding Aneka Kerupuk Bahan olahan roti Bahan olahan tempe Bangka Bumbu Informasi Jogja Kue Apem Kue Lumpur Kukus Manado Menu Eropa Penyetan Promotions Resep Resep Bebek SOP Soto ayam Tips Memasak Bandeng Presto Bebek Goreng Lamongan Bubur Bubur bayi Cara Memasak Cina Daftar isi Disclaimer Es Hubungi Kami Ikan Bakar Jimbaran Italia Jepang Jerman Kari Melayu Kebijakan Privasi Kepiting Lada Hitam Kepiting Saus Padang Kepiting Soka Kesehatan Kue Ape Kue Pancong Kue Pukis Kue Sus Masakan Masakan Berkuah Menu Sarapan Anak NTB Palembang Pepes Pepes Ayam Pindang Daging Palembang Renyah Resep Es Dan Minuman Resep Kue Kering Resep bakso Resep makaroni Resep menu sahur Solo Sulawesi Selatan Timur Tengah