CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) BUBUR MERAH PUTIH ENAK, LEZAT
CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) BUBUR MERAH PUTIH ENAK, LEZAT
CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) BUBUR MERAH PUTIH ENAK, LEZAT
RESEP PRAKTIS (MUDAH) BUBUR MERAH PUTIH LEGIT, GURIH
Bismillah....
Bahan-bahan dasar membuat (membikin) bubur merah putih spesial :
- 250 gram beras, cuci bersih
- 200 gram gula merah
- ½ liter santan
- 1 lembar daun pandan
- ¼ sendok teh garam
Cara membuat / mengolah bubur merah putih spesial :
1. terlebih dahulu rebus santan bersama beras, garam serta daun pandan sampai menjadi bubur sambil terus diaduk aduk. angkat. tuangkan setengah bubur tersebut ke dalam mangkok untuk bubur putihnya.
2. sisa bubur tadi, tambahkan gula merah, panaskan kembali supaya tercampur rata sambil sesekali diaduk. Angkat. ini untuk bubur merahnya.
3. siapkan mangkok saji, tuangkan bubur putih secukupnya, lalu tuangkan juga bubur merahnya.
4. Jenang abang atau bubur merah putih siap disajikan.
Demikianlah tips resep makanan indonesia dari kami tentang bagaimana cara membuat (membikin) dan memasak (mengolah) makanan tradisional sederhana yaitu jenang abang atau bubur merah putih spesial (istimewa) yang enak, gurih, legit, sedap, nikmat dan lezat. Mudah mudahan tulisan singkat ini bisa menambah perbendaharaan wawasan kuliner (resep makanan) bagi anda. Hanya saja, kami wasiatkan kepada pembaca budiman agar tidak menghubungkan masakan ini dengan ritual – ritual tertentu yang bertentangan dengan ajaran agama Islam khususnya, sehingga kita terhindar dari perbuatan melanggar yang berakibat pada murka Allah. Semoga Allah memberi hidayah kepada kita semua. Semoga artikel ini bermanfaat, selamat mencoba. Jangan lewatkan untuk membaca artikel kami lainnya “Cara Membuat (Memasak) Bubur (Jenang) Candil (Grendul) Enak, Lezat”.
Demikianlah Artikel CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) BUBUR MERAH PUTIH ENAK, LEZAT
Sekian resep masakan indonesia CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) BUBUR MERAH PUTIH ENAK, LEZAT, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan resep masakan kali ini.
0 Response to "CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) BUBUR MERAH PUTIH ENAK, LEZAT"
Post a Comment